indonesaEnglish


Minggu, 22 November 2015

Bandara Achmad Yani - Semarang Jawa Tengah

Minggu, 22 November 2015



Bandar Udara Internasional Achmad Yani (IATASRGICAOWARS dahulu WIIS) terletak di kota SemarangJawa TengahIndonesia. Nama bandara ini diambil dari salah satu pahlawan revolusi Indonesia, Achmad Yani. Peresmian menjadi bandara internasional berlangsung dalam penerbangan perdana Garuda Indonesia ke Singapura bulan Maret 2004.

Sejarah



Pada awalnya Bandara Achmad Yani adalah pangkalan udara TNI Angkatan Darat, dahulu lebih dikenal dengan Pangkalan Udara Angkatan darat Kalibanteng. Berdasarkan Surat keputusan bersama Panglima Angkatan Udara, Menteri perhubungan dan Menteri Angkatan darat tanggal 31 Agustus 1966, maka Pangkalan Udara AD diubah statusnya menjadi Pangkalan udara bersama kalibanteng Semarang. Namun karena peningkatan frekuensi penerbangan sipil, maka pada tahun 1 Oktober 1995, Bandar Udara Achmad yani Semarang menjadi salah satu Bandar Udara dibawah PT Angkasa Pura. Bandara Achmand Yani berubah menjadi bandara internasional pada tahun 2004 setelah Garuda Indonesia membuka rute Semarang-Singapura.

Sumber Terkait 
Wikipedia
Sumber Gambar
http://indo-aviation.com
Link Terkait
http://id.wikipedia.org/wiki/Bandar_Udara_Internasional_Achmad_Yani
Kembali : Bandara

Lokasi


















BANDARA JAWA



Terkini Indonesia

Terbaik Indonesia

Belanja Indonesia Lihat Lebih Lengkap >>>




Travelling Kita

Comments
0 Comments
 
Copyright ©2015 - 2024 THE COLOUR OF INDONESIA. Designed by -Irsah
Back to top
THE COLOUR OF INDONESIA