indonesaEnglish


Minggu, 24 Maret 2019

Sebelum Naik MRT Jakarta, Baca Aturan Penggunaan Tiketnya Di Sini !

Minggu, 24 Maret 2019

Jakartamrt
Via : https://www.goodnewsfromindonesia.id




Sebelum Naik MRT Jakarta, 
Baca Aturan Penggunaan Tiketnya Di Sini!
Penulis : M Fachrezy Zulfikar


Link : 
https://www.goodnewsfromindonesia.id/2019/03/24/sebelum-naik-mrt-jakarta-baca-aturan-penggunaan-tiketnya-di-sini

Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta resmi beroperasi pada hari Minggu ini, 24 Maret 2019

Pilihan Moda Trasportasi Massal Terbaru Ini telah mendapat Izin Penyelenggaraan Sarana, dan Prasarana sejak 21 Maret dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Presiden Joko Widodo telah melakukan Peresmian MRT

Kemudian MRT akan beroperasi penuh secara gratis pada Tanggal 25 - 31 Maret 2019.

Selain Izin dari Pemprov DKI

Izin, dan Rekomendasi juga diberikan oleh : Kementerian Perhubungan, seperti : 

Rekomendasi Terkait Penyelenggaraan Prasarana, Sarana, Depo, hingga Grafik Perjalanan Kereta Api (Gapeka).

Sebelum mencoba MRT Jakarta

Ada baiknya membaca Aturan Penggunaan Tiket berikut ini :

*Mulai 25 Maret 2019, Masyarakat, yang ingin melakukan “Trip” harus sudah memiliki Tiket Jelajah MRT.

*Ada 2 Macam Tiket, yakni “Single Trip” seharga Rp. 15.000,- , dan “Multi Trip” seharga Rp. 25.000,- .

*Tiket Single Trip hanya dapat digunakan (tap-in) pada Stasiun Pembelian, dan di Stasiun Tujuan (tap-out). Tiket Ini berlaku pada Hari, yang sama.


*Untuk Tiket Multi Trip

Tiket tersebut harus memiliki Saldo Minimal sebesar Tarif Minimum, dan saat tap-out, Tiket harus memiliki Saldo Minimal sebesar Tarif Perjalanan.

Sumber : iNews, CNBC Indonesia, Detik Finance

Kembali : ARTIKEL






Lovely Travel
Lihat Lebih Lengkap>>>



Terkini Indonesia

Terbaik Indonesia

Belanja Indonesia Lihat Lebih Lengkap >>>




Travelling Kita

Comments
0 Comments
 
Copyright ©2015 - 2024 THE COLOUR OF INDONESIA. Designed by -Irsah
Back to top
THE COLOUR OF INDONESIA